Analisis Konstribusi PAD (skripsi dan tesis)

Dengan analisis ini maka dapat diketahui berapa besar konstribusi yang dapat disumbangkan dari pemnerimaan pajak terhadap penerimaan Pendapatan Asli Daerah, maka dibandingkan antara realisasi penerimaan pajak terhadap PAD.

Besarnya kontribusi pajak terhadap PAD dapat di hitung dengan rumus sebagi berikut:

Pn =     QXn X  100%

QYn

Dimana :

Pn        = Kontribusi penerimaan pajak terhadap pendapatan asli    daerah

QY      = Jumlah penerimaan pendapatan asli daerah

QX      = adalah jumlah penerimaan pajak

N         = Adalah tahun (periode) tertentu

Dengan analisis ini kita akan mendapatkan seberapa besar kontribusi pajak terhadap pendapatan asli daerah (PAD). Dan dengan membandingkan hasil analisis tersebut dari tahun ke tahun dan akan mendapatkan hasil analisis yang ber fluktuasi dari kontribusi yang terbesar dan yang terkecil dari tahun ke tahun. Sehingga dapat membuktikan apakah peranan pajak mempunyai kontribusi yang besar atau kecil terhadap Pendapatan Asli Daerah.