Pada Penelitian Stogdill yang dilakukan pada tahun 1949-1970
meninjau 163 studi tentang ciri dari penerapan kemampuan manajerial yang
baik yang dilakukan pemimpin. Diantaranya :
Dapat beradaptasi dengan situasi
Waspada terhadap lingkungan sosial
Ambisius,berorientasi terhadap keberhasilan
Asertif
Kooperatif
Tegas
Dapat diandalkan
Dominan (Motivasi terhadap kekuasaan)
Enerjik (Tingkat aktivitasnya tinggi)
Gigih (mempunyai kekuatan dan kegigihan dalam mengejar
sasaran
Keyakinan diri (mempunyai keyakinan diri dan rasa identitas
pribadi
Toleran terhadap tekanan (kesiapan untuk menyerapkan tekanan
antarpribadi dan kesediaan untuk bertoleransi terhadap frustasi dan
penundaan)
Bersedia untuk mengambil tanggung jawab (mempunyai dorongan
yang kuat akan tanggung jawab dan penyelesaian tugas)